Senin, April 15, 2013

BILIK SOAL BIOLOGI SMA



LATIHAN UJIAN AKHIR NASIONAL
TAHUN AJARAN 2012/2013
BIOLOGI
SUMBER : http://www.banksoalsma.com
1. Perhatikan gambar hewan-hewan berikut!



Hewan yang tergolong Rhizopoda adalah organisme nomor ….
A. 1 dan 3
B. 1 dan 2
C. 3 dan 4
D. 1 dan 3
E. 1 dan 4
2. Beberapa penyakit yang disebabkan oleh bakteri adalah ….
A. pneumonia D. demam berdarah
B. influenza E. campak
C. cacar
3. Jenis Zygomycota yang dapat mengubah kedelai menjadi tempe adalah ….
A. Aspergillus flavus
B. Saccharomyces cerevisiae
C. Rhizopus stolonifer
D. Volvariella volvaceae
E. Puccinia graminis
4. Kelas hewan vertebarta yang mengalami fertilisasi eksternal adalah ….
A. pisces dan mamalia
B. pisces dan reptil
C. mamalia dan amphibi
D. pisces dan amphibi
E. reptil dan amphibi
5. Endosperm terbentuk dari hasil peleburan ….
A. Inti sperma I dan zigot
B. Inti sperma II dan zigot
C. Inti sperma I dan inti kandung lembaga sekunder
D. Inti sperma II dan inti kandung lembaga sekunder
E. Inti sperma I dan antipoda
6. Perhatikan gambar daur hidup Coelenterata di bawah ini!



Urutan daur hidup dari Coelenterata adalah….
A. medusa – zigot – larva planula – blastula – polip
B. medusa – zigot – blastula – larva planula – polip
C. medusa –larva planula– blastula – zigot – polip
D. medusa – zigot – blastula – polip – larva planula
E. medusa – larva planula – zigot – blastula – polip
7. Perhatikan bagan pertumbuhan paku berikut ini:


Berdasarkan daur tersebut, sorus ditunjukkan oleh gambar nomor ....
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
C. 3
8. Berikut ini beberapa gerak pada tumbuhan:
1. mengatupnya daun putri malu
2. membuka dan menutupnya stomata
3. gerak euglena mendekati cahaya
4. gerak spermatozoid menuju ovum pada tumbuhan lumut dan paku
Berdasarkan data tersebut contoh gerak seismonasti dan nasti kompleks berturut-turut ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1 dan 4 D. 2 dan 3
B. 2 dan 4 E. 1 dan 2
C. 1 dan 3
9. Perhatikan gambar jaring-jaring makanan berikut!

Organisme yang berada pada tingkat trofi IV adalah ….
A. ulat D. tumbuhan
B. laba-laba E. elang
C. kelinci
10. Peredaran darah kecil pada manusia yang tepat adalah ….
A. bilik kiri – arteri pulmonalis– paru-paru–vena pulmonalis – serambi kanan
B. bilik kanan – arteri pulmonalis– paru-paru–vena pulmonalis – serambi kiri
C. bilik kanan – vena pulmonalis – paru-paru – arteri pulmonalis – serambi kanan
D. bilik kanan – arteri pulmonalis– paru-paru–vena pulmonalis – serambi kanan
E. bilik kiri – vena pulmonalis – paru-paru – arteri pulmonalis – serambi kanan
4
11. Dua kecambah yang sama diletakkan di tempat berbeda, yang satu terkena cahaya, sedang yang lain tidak. Dalam
beberapa hari kecambah di tempat yang gelap jauh lebih panjang daripada kecambah di tempat yang terang. Hal ini
menunjukkan ….
A. cahaya berpengaruh besar terhadap pertumbuhan
B. cahaya berpengaruh pada pertumbuhan
C. cahaya merupakan faktor yang tidak diperlukan
D. cahaya merupakan faktor penghambat pertumbuhan
E. cahaya diperlukan sedikit untuk pertumbuhan
12. Berikut ini macam-macam jaringan pada tumbuhan:
1. sklerenkim 4. meristem
2. kambium 5. kolenkim
3. epidermis
Di antara jaringan tersebut yang merupakan jaringan penyokong adalah .…
A. 1 dan 2 D. 2 dan 3
B. 1 dan 3 E. 1 dan 5
C. 2 dan 5
13. Manakah pernyataan yang tepat berkaitan dengan sel ….
A. Badan golgi merupakan sel yang berperan untuk sekresi sel
B. Ribosom berfungsi untuk sintesis lipid
C. Retikulum endoplasma merupakan lekukan membran dalam kloroplas
D. Sentriol dimiliki sel hewan dan sel tumbuhan
E. Selain pada inti sel, DNA ditemukan juga pada organel mitokondria dan badan golgi
14. Tempat terjadinya fertilisasi pada alat reproduksi wanita adalah....
A. uterus
B. uterus
C. endometrium
D. tuba fallopi
E. vagina
15. Kelainan tulang akibat kekurangan vitamin D disebut ....
A. osteoarthritis
B. osteomalasia
C. nekrosa
D. osteoporosis
E. TBC tulang
16. Tahapan pembentukan urine yang menghasilkan urine primer adalah ….
A. filtrasi
B. sekresi
C. augmentasi
D. reabsorbsi
E. absorbsi
17. Ciri pernapasan dada pada waktu ekspirasi adalah ….
A. otot tulang rusuk berkontraksi dan rongga dada mengecil
B. otot tulang rusuk berkontraksi dan rongga dada membesar
C. otot tulang rusuk relaksasi dan rongga dada mengecil
D. otot tulang rusuk relaksasi dan rongga dada membesar
E. rongga dada membesar dan rongga perut mengecil
5
18. Perhatikan gambar rangka manusia dan persendiannya berikut ini!

Persendian yang memungkinkan terjadinya gerakan rotasi tetapi tidak ke segala arah ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
C. 3
19. Pembuluh darah yang membawa darah kaya akan karbon dioksida ke paru-paru disebut ….
A. arteri pulmonalis
B. vena cava superior
C. vena pulmonalis
D. vena cava inferior
E. aorta
20. Pernyataan manakah yang berkaitan dengan pencernaan amilum di mulut ….
A. Amilum diubah menjadi polisakarida oleh enzim ptialin
B. Amilum diubah menjadi glukosa oleh enzim amilase
C. Amilum diubah menjadi glukosa oleh enzim steapsin
D. Amilum diubah menjadi glukosa oleh enzim ptialin
E. Amilum diubah menjadi polisakarida oleh enzim steapsin
21. Bagian dari organ telinga yang berfungsi untuk menjaga keseimbangan tekanan udara adalah ….
A. tulang martil
B. membran timpani
C. semisirkuler
D. tulang landasan
E. eustachius
22. Bagian dari organ ginjal yang berfungsi sebagai tempat augmentasi adalah….
A. glomerulus
B. tubulus kontortus proksimal
C. tubulus kontortus distal
D. tubulus kontortus kolektivus
E. gelung henle
23. Seorang peneliti ingin meneliti pengaruh cahaya lampu terhadap banyaknya oksigen yang diproduksi oleh Hydrilla.
Manakah yang tergolong variabel tetapnya ....
A. air
B. intensitas cahaya lampu
C. volum oksigen
D. Hydrilla
E. tabung reaksi
24. Dua stek batang tanaman mawar ditanam pada 2 pot (A dan B) dengan media tanam sekam padi. Setelah tumbuh tunas
pada pot A diberi pupuk urea, sedangkan pada pot B tidak diberi urea. Setelah 1 bulan temyata tanaman mawar pada
pot A tumbuh lebih cepat daripada tanaman mawar pada pot B. Komponen pupuk urea yang menyebabkan peningkatan
pertumbuhan tanaman mawar adalah....
6
A. fosfor
B. sulfur
C. karbon
D. hidrogen
E. nitrogen
25. Reaksi gelap pada peristiwa fotosintesis adalah ....
A. fotosintesis
B. fiksasi CO2
C. penguraian klorofil
D. pembentukan ATP
E. pemecahan molekul air
26. Peristiwa pembentukan dua molekul asam piruvat pada tahapan glikolisis terjadi pada ….
A. membran plasma
B. matriks mitokondria
C. krista mitokondria
D. sitoplasma
E. inti sel
27. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Dihasilkan senyawa sampingan yang bersifat racun
2. Jumlah energi yang banyak
3. Dihasilkan oksigen
4. Terjadi jika kondisi kekurangan oksigen
Ciri-ciri di atas menunjukkan bahwa respirasi anaerob ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 3 dan 4
D. 1 dan 3
E. 1 dan 4
28. Berikut adalah jenis enzim yang digunakan dalam sistem pencernaan manusia, kecuali ....
A. renin
B. steapsin
C. selulase
D. pepsin
E. tripsin
29. Pada proses respirasi karbon dioksida terbentuk pada tahapan ….
A. glikolisis dan dekarboksilasi oksidatif
B. glikolisis dan transfer elektron
C. glikolisis dan dekarboksilasi oksidarif
D. dekarboksilasi oksidatif dan siklus krebs
E. dekarboksilasi oksidatif dan siklus krebs
30. Seorang siswa mengamati sel ujung akar bawang merah yang sedang aktif membelah. Siswa menemukan sebuah sel
yang kromosomnya menebal dan berjejer di bidang ekuatornya, tahapan ini disebut ....
A. interfase B. anafase C. telofase D. metafase E. profase
31. Sebuah sel yang terdapat di testis memiliki jumlah kromosom setengah dari kromosom (n) sel induknya dan masingmasing
kromosom terdiri dari 4 sel berbentuk bulat dan tidak berekor. Sel tersebut adalah ....
A. spermatid
B. spermatogonium
C. spermatosit sekunder
D. spermatozoa
E. spermatosit primer
7
32. Peristiwa epistasis-hipostasis, dominan gen hitam (H) epistasis, gen kuning (K) hipostasis, jika disilangkan tanaman
HHKK (biji hitam) dengan tanaman hhKk (biji kuning) maka akan dihasilkan ....
A. 100% hitam
B. hitam : kuning = 3:1
C. hitam : kuning =1:1
D. hitam : kuning : putih =1 : 1 : 1
E. hitam : kuning : putih = 3 : 1
33. Perhatikan diagram susunan basa berikut!
GGG ATG CTT CTA CAA = susunan DNA Asal
GGG ATG CTT CTA = susunan DNA Mutasi
DNA mutasi Mutasi di atas termasuk ....
A. duplikasi
B. delesi
C. inversi
D. transversi
E. transisi
34. Pernyataan di bawah ini yang tepat tentang struktur RNA adalah ....
A. tersusun atas rantai ganda berpilin dan berpasangan secara paralel
B. tersusun atas dua rantai unit gula ribosa dan fosfat yang berselang-seling
C. tersusun atas rantai tunggal dan basa nitrogennya terdiri dari adenin, guanin, sitosin dan urasil
D. tersusun atas rantai ganda berpilin dan basa nitrogennya terdiri dari adenin, guanin, sitosin, dan urasil
E. tersusun atas rantai ganda berpilin dan basa nitrogennya terdiri dari adenin, guanin, sitosin, dan timin
35. RNA yang berperan membawa kodon meninggalkan inti menuju ke ribosom adalah ….
A. RNA translasi
B. RNA ribosom
C. RNA mitokondria
D. RNA duta
E. RNA inti
36. Pada suatu populasi manusia terdapat 4 orang albino dari 10.000 orang penduduk, maka frekuensi gen normalnya adalah....
A. 0,02 D. 0,80
B. 0,16 E. 0,98
C. 0,32
37. Sirip ikan paus dan kaki depan anjing merupakan organ yang dapat dijadikan petunjuk adanya evolusi. Berdasarkan
perbandingannya organ tersebut tergolong ....
A. speciasi D. organologi
B. analog E. komparatif
C. homolog
38. Perhatikan gambar percobaan Spallanzani berikut ini!

Percobaan tersebut dilakukan untuk mendukung teori….
A. biogenesis D. evolusi biologi
B. abiogenesis E. evolusi kimia
C. generasi spontanea
8
39. Teknologi bioteknologi yang digunakan untuk membuat antibodi monoklonal ....
A. teknologi plasmid
B. teknologi hibridoma
C. teknologi transgenik
D. kultur jaringan
E. insersi DNA
40. Pernyataan berikut merupakan penerapan prinsip bioteknologi:
1. Produksi alkohol melalui fermentasi singkong oleh Saccharomyces sp
2. Produksi antibodi monoklonal
3. Produksi nata de coco dengan Acetobacter xylinum.
4. Produksi hormon somatotropin dengan memanfaatkan E.coli.
5. Produksi tempe dengan jamur Rhizopus oryzae.
Proses produksi yang menerapkan bioteknologi tradisional adalah....
A. 1,2, dan 3 D. 1, 3, dan 5
B. 1, 2, dan 4 E. 1, 4, dan 5
C. 2, 3, dan 4
9
Jawaban Latihan Ujian Nasional Biologi
SMA/MA

1. C
2. A
3. C
4. D
5. D
6. B
7. B
8. A
9. E
10. B
21. C
22. C
23. D
24. E
25. B
26. D
27. E
28. C
29. D
30. D
11. D
12. E
13. A
14. D
15. D
16. A
17. C
18. C
19. A
20. D
31. A
32. A
33. B
34. C
35. D
36. E
37. C
38. A
39. B
40. D

BILIK SOAL MATEMATIKA SMA


1
PREDIKSI
MATEMATIKA
UJIAN NASIONAL 2011
SUMBER : http://www.banksoalsma.com

MATEMATIKA
1. Pernyataan “Jika Rina lulus ujian, maka Rina akan
menikah” ekivalen dengan ….
A. Jika Rina lulus, maka Rina tidak akan menikah
B. Jika Rina tidak lulus ujian, maka Rina akan menikah
C. Jika Rina tidak lulus ujian, maka Rina tidak akan
menikah
D. Jika Rina menikah, maka Rina lulus ujian
E. Jika Rina tidak menikah, maka Rina tidak lulus
ujian
2. Ingkaran dari pernyataan “Semua pemain basket
berbadan tinggi “ adalah ....
A. Tidak ada pemain basket yang berbadan tinggi
B. Beberapa pemeain basket berbadan tinggi
C. Beberapa pemain basket berbadan pendek
D. Semua pemain basket berbadan pendek
E. Tidak ada pemain basket yang berbadan
pendek
3. Himpunan penyelesaian persamaan 106 log x – 4(103 log x)
= 12 adalah ….
A. {3 6} D. {6, –2}
B. {3 6, − 3 2} E. {16, –8}
C. {2}
4. Grafik fungsi y = ax2 + bx + c memotong sumbu X di
titik yang absisnya 0 dan 2. Puncaknya di titik (1, 1).
Fungsi itu adalah ....
A. y = x2 – 2x – 2 D. y = –x2 – 2x
B. y = x2 + 2x – 2 E. y = –x2 + 2x
C. y = x2 + 2x
5. Persamaan kuadrat yang akar-akarnya 1 − 3 dan
1 + 3 adalah ….
A. x² – 2x + 2 = 0 D. x² + 2x – 2 = 0
B. x² – 2x – 2 = 0 E. x² – (1 + 3 ) = 0
C. x² + 2x + 2 = 0
6. Persamaan kuadrat x² + (m – 3)x + m = 0 mempunyai
akar-akar α dan β. Jika
1 1
α β
+ = 2. Maka, nilai m
yang memenuhi adalah ….
A. –3 D. 3
B. –1 E. 6
C. 1
7. Persamaan garis singgung di titik (–3, 4) pada lingkaran
x2 + y2 = 25 adalah ….
A. y = x − 4
3
25
3 D. y = x − 3
4
25
4
B. y = − x + 4
3
25
3 E. y = x + 3
4
25
4
C. y = − x + 3
4
25
4
8. Jika f(x) =
1
x
dan g(x) = 2x – 1, maka (f ◦g)-1(x) = ….
A. 2x 1
x
− D. x
x
+1
2
B. x
2x −1
E. 2
1
x
x −
C. x
x
−1
2
9. Diketahui f(x) = x + 1 dan (f ◦ g)(x) = 3x2 + 4. Maka g(x)
= ....
A. 3x + 4 D. 3(x2 + 1)
B. 3x + 3 E. 3(x2 + 3)
C. 3x2 + 4
10. Jika suku banyak f (x) = x4 + 3x3 + x2 – (p + 1)x + 1
dibagi oleh (x – 2) sisanya adalah 35. Nilai p = ....
A. 4 D. –3
B. 3 E. 0
C. –4
11. Jika pembilang dari suatu pecahan ditambah 2
dan penyebutnya ditambah 1 akan diperoleh hasil
bagi sama dengan
1
2 . Jika pembilang ditambah 1
dan penyebut dikurangi 2, diperoleh hasil bagi sama
dengan 3
5
. Pecahan yang dimaksud adalah ....
A. 3
4
D.
6
21
B. 2
7
E.
2
3
C. 8
12
12. Persamaan garis yang melalui titik (4,3) dan sejajar
dengan garis 2x + y + 7 = 0 adalah ….
A. 2x + 2y – 14 = 0 D. y + 2x – 11 = 0
B. y – 2x + 2 = 0 E. 2y – x – 2 = 0
C. 2y + x – 10 = 0

13. Pada daerah yang diarsir pada gambar di bawahini,
fungsi sasaran f(x, y) = 3x + 2y + 1 mencapai maksimum
di titik ….
A. A D. D
B. B E. E
C. C
14. Jika
a b
3 2
6 5
2 4
12 27
− 14 23

 

 
 −
 

 
=



 

 
maka harga a dan
b adalah ….
A. a = 1 dan b = 6 D. a = –3 dan b = 15
B. a = 3 dan b = –3 E. a = 2 dan b = 0
C. a = –2 dan b = 12
15. Diberikan matriks A =
a a
a a
 −
 

 
. Himpunan nilai a
yang memenuhi hubungan A-1 = At (invers A = A
transpose) adalah ….
A. { 2, 2} D. { , }
1
2
1
2

B. {1, –1} E. { , }
1
2
2 1
4
− 2
C. { , }
1
2
2 1
2
− 2
16. Diketahui p mi mj 3k
   
= + − dan q mi 5j 2k
   
= − − .
Jika p

tegak lurus q

maka nilai m sama dengan ….
A. 2 atau 3 D. –3 atau –2
B. 2 atau –2 E. 3 atau –2
C. 2 atau –3
17. Garis x + y = 3 dicerminkan terhadap sumbu Y kemudian
dicerminkan terhadap sumbu X. Persamaan bayangannya
adalah ….
A. x – y = 3 D. –x + y = –3
B. x – y = –3 E. x + y = –3
C. x + y = 3
18. Jika x1 dan x2 memenuhi persamaan 5x − 6( 5)x + 5 = 0
maka x1 + x2 = ….
A. 0 D. -2
B. 1
2
E. 2
C. − 1
2
19. Tiga bilangan merupakan barisan aritmatika. Jika
jumlah ketiga bilangan itu 36 dan hasil kalinya 1.536
maka bilangan terbesar adalah ….
A. 12 D. 21
B. 16 E. 24
C. 18
20. Jika jumlah tak hingga deret a
a a
+1 + 1 + 1 +
2 …
adalah 4a, maka a = ….
A.
4
3
D. 3
B. 3
2
E. 4
C. 2
21. Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk
6 cm. Jarak antara titik B ke bidang ACF adalah .…
cm
A. 1
2
D. 2 3
B. 1
3
3 E. 2
3
3
C. 3 3
22. Pada kubus ABCD.EFGH, α adalah sudut antara bidang
ACF dan ABCD. Nilai sin α = ….
A. 1
4
3 D. 1
3
3
B. 1
3
6 E. 1
2
3
C. 1
4
2
23. Diketahui segitiga ABC dengan AB = 5 cm, AC = 3
cm, dan ∠BAC = 30°. Luas segitiga ABC = ... cm2
A. 2 3
4 D. 4 1
4
B. 3 1
4 E. 4 3
4
C. 3 3
4
24. A dan B titik-titik ujung sebuah terowongan yang dilihat
dari C dengan sudut ACB = 45o. Jika garis CB =
p dan CA = 2p , maka panjang terowongan itu adalah
….
A. 2p 2 D. 4p
B. 17 E. 5
C. 2

25. Jika cos β < 0 dan sin β =
2
3
maka nilai tan 2β = ….
A. 4 5
5
D. 4 5
9
B. −4 5 E. 4 5
C. −4 5
9
26. Jika grafik y = sin x digambar pada selang [10o, 350o],
maka grafiknya akan memotong sumbu X sebanyak
….
A. 0 kali D. tiga kali
B. Satu kali E. enam kali
C. Dua kali
27. Jika
1 cos
sin
3
3
− θ =
θ
, maka ϴ = ….
A. 15o D. 60o
B. 30o E. 75o
C. 45o
28. Diketahui cos 2x + cos x + 1 = 0 dengan 0 < x < 2 π .
Himpunan penyelesaiannya adalah ….
A.
π π π π
3
, , ,
2
3
2
5
3


D.
π π π π
2
2
3
4
3
3
2
, , ,


B.
2
3
4
3
π π
,


E. π π
3
5
3
, 



C.
π π
2
3
2
,


29. Nilai dari lim
x
x
→ x

2 +
2
3
4
1
= ....
A. 0 D.
2
3
B. 1 E. ∞
C.
1
9
30. Nilai dari lim
cos
x .sin
x
→ x x

0
1 3
2
= ….
A. 9
2
D. 3
2
B. 1 E. ∞
C. 9
4
31. Jika f x x
x ( ) = −
+
3 2 5
6
maka f (0) + 6f’(0) = ….
A. 2 D. – 1
B. 1 E. – 2
C. 0
32. Untuk memproduksi x unit barang per hari diperlukan
biaya (x3 – 2.000x2 + 3.000.000x) rupiah. Jika barang
itu harus diproduksikan, maka biaya produksi per unit
yang paling rendah tercapai bila per hari diproduksi
….
A. 1.000 unit D. 3.000 unit
B. 1.500 unit E. 4.000 unit
C. 2.000 unit
33. ∫sin3 x cos x dx = ….
A. 1
4
sin4 x + c D. 1
3
sin2 x + c
B. 1
4
cos4 x + c E. − 1 +
3
sin4 x c
C. − 1 +
4
cos2 x c
34. Hasil dari (2 1)
4
9
∫ x − x dx = ….
A. 156 D. 156
1
5
B. 156
1
15 E. 156
4
15
C. 156
2
15
35. Luas daerah yang dibatasi oleh parabola y = x2 dan
garis y = x + 2 adalah ….
A. 3 satuan luas D. 4 1
2
satuan luas
B. 3 1
2
satuan luas E. 5 satuan luas
C. 4 satuan luas
36. Luas daerah yang dibatasi kurva y = x2 – 3x – 4, sumbu
X, garis x = 2 dan garis x = 6 adalah ….
A. 20 5
6
satuan luas D. 7 1
3
satuan luas
B. 20 satuan luas E. 5 1
3
satuan luas
C. 12 2
3 satuan luas
37. Median dari data berkelompok pada tabel di bawah
ini adalah ….
Nilai Frekuensi
50 – 54
55 – 59
60 – 64
65 – 69
70 – 74
75 – 79
80 – 84
4
8
14
35
27
9
3
A. 67,93 D. 68,93
B. 68,33 E. 69,33
C. 68,63
38. Banyak bilangan antara 2.000 dan 6.000 yang dapat
disusun dari angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 dan tidak ada
angka yang sama adalah ….

A. 1.680 D. 1.050
B. 1.470 E. 840
C. 1.260
39. Suatu tim cerdas cermat yang terdiri dari 3 orang
siswa akan dipilih dari 4 siswa putra dan 3 putri. Jika
setiap siswa memiliki hak yang sama untuk dipilih,
banyaknya cara memilih anggota tim tersebut adalah
….
A. 12 D. 210
B. 35 E. 840
C. 70
40. Sebuah kotak berisi 2 bola merah dan 6 bola putih.
Dari dalam kotak diambil 1 bola berturut-turut dua
kali tanpa pengembalian. Peluang terambilnya bola
pertama merah dan bola kedua putih adalah ….
A.
1
56
D.
3
14
B. 1
28
E.
15
56
C. 1
16

Jawaban Latihan Ujian Nasional Matematika
SMA/MA

1. E
2. C
3. A
4. E
5. C
6. C
7. E
8. D
9. D
10. A
21. D
22. B
23. C
24. E
25. B
26. D
27. D
28. D
29. A
30. B
11. B
12. D
13. C
14. B
15. C
16. A
17. E
18. E
19. B
20. A
31. C
32. A
33. A
34. C
35. D
36. B
37. A
38. E
39. B
40. D

BILIK SOAL BAHASA INGGRIS SMA



PREDIKSI
BAHASA INGGRIS
UJIAN NASIONAL 2011
SUMBER : http://www.banksoalsma.com
Listening Section
In this section of the test, you will have the chance to show how well you understand spoken English. There are four parts
to this section with special directions for each part.
Part 1
Question: 1 to 5
Directions:
In this part of the test, you will hear some dialogues or questions spoken in English. The dialogues or questions will be
spoken two times. They will not be printed in your test book, so you must listen carefully to understand what the speakers
say. After you hear a dialogues and the questions about it, read the five possible answers and decide which one would be
the best answer to the question you have heard. Now listen to a sample question.
You will hear:
Woman : What do you want for your birthday present, Mike? A watch, a bicycle, a mobile phone, or a Power
Ranger robot?
Man : I’d rather you buy me a Portable Play Station 3.
Narrator : What did Mike want for his birthday present?
A. a robot
B. a watch
C. a bicycle
D. mobile phone
E. a play station
The best answer to this question is “a play station”.
Therefore you should choose answer (E)
1. You will hear:
Woman : “Did you see Mr. Tarno?”
Man : “Mr. Tarno the magician?”
Woman : “Yes, did you see him?”
Man : ”He just left the library.”
Narrator: “Who is Mr. Tarno?
A. The magician D. The female in conversation
B. The librarian E. The visitor
C. The man in the library
2. You will hear:
Man : “Danielle will leave to Jombang next week.”
Woman : “Where is she now?”
Man : “She is in her room with Wati.”
Narrator: “Where is Danielle?
A. She is in Jombang D. She is in her room.
B. She is in Wati’s room E. She is on the way to Jombang
C. She is in bus station
3. You will hear:
Woman : “May I read your newspaper?”
Man : “Certainly, please do. Here you are.”
Woman : “Thank you. By the way do you like to read my magazine?”

3
Man : “No, Thanks. I have read that magazine yesterday.
Narrator: “Why does the man not want to read the magazine?
A. The man doesn’t like magazine
B. The man wants the woman read it for him.
C. The woman prefers reading the newspaper
D. The woman don’t allowed him to read.
E. The man has read that magazine.
Part II
Questions: 4 to 6.
Directions:
In this part of the test, you will hear some dialogues or monologues spoken in English. The dialogues or monologues will
be spoken twice. They will not be printed in your test book, so you must listen carefully to understand what the speakers
are saying. After you listen to the dialogues or monologues, look at the five pictures provided in your test book, and decide
which one would be the most suitable with the dialogue or monologue you have heard.
4. You will hear:
Man : What sport do you like?
Woman : soccer.
Man : Oh yeah? What do you need for that?
Woman : Thing like shoes, ball, and short and t shirt.
Narrator : Which picture goes with the dialogue?
A. 1
B. 4
C. 3
D. 4
E. 5
5. You will hear:
Man : Have you started the assignment?
Woman : Yes, but I haven’t finished it.
Man : Why don’t you work it now?
Woman : Ok. But I need something to eat first!
Narrator : Where would they probably go first?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
6. You will hear :
Man : Last week I met my old friend. I saw him when
I was in front of a gift shop. He was wearing
waiter’s uniform of cafeteria beside the plaza. He
said he was the owner of the cafetaria.
Narrator : Which picture goes with the monologue?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
4
Part III
Questions 7 to 11
Directions:
In this part of the test, you will hear some incomplete dialogues spoken in English, followed by five responses, also in
English. The dialogues and the responses will be spoken twice. They will not be printed in your test book, so you must listen
carefully to understand what the speakers are saying. You have to choose the best response to each question.
Now listen to a sample question.
Man : I’ve got bad news about my test.
Woman : What? You failed again?
Man : …
Narrator: what will the man most likely reply?
A. Let me try again.
B. Don’t worry, I’m fine.
C. Sorry, I’ve disappointed you.
D. Never mind, you’ve done your best.
E. I’d like to apologize for my failure.
Narrator: The best answer to the question “you failed again?” is choice C. Therefore, you should choose answer C.
7. You will hear :
Woman : I think you can’t solve the problem.
Narrator: What is the appropriate response?
Man : ...
A. Oh, good news. D. I’m sorry to hear that.
B. Maybe, but why don’t you tell me first. E. Oh, long time no see.
C. Sorry, I’m too busy for that.
8. You will hear:
Man : What you like most, soccer, badminton, or basket ball?
Woman : ...
A. That would be great to play with you! D. Almost everybody like those sports
B. I don’t like none of it. E. That’s too much
C. Let me play badminton with you
9. You will hear:
Man : Do you want to play futsal next week?
Narrator: What would the man probably say?
Man : ...
A. No, thank you. It’s enjoyable.
B. Why not. I hate it really.
C. It’s expensive, I’m afraid.
D. I must admit everybody likes futsal.
E. Oh no, thanks. How about next month?
10. You will hear:
Man : Have you read this advertisement?
Woman : Oh, yes, but it is very expensive to ….
A. meet the owner of the car
B. drive that car
C. find the spare parts of that car
D. make advertisement like that
E. find the location newspaper’s publisher
5
11. You will hear:
Man : Where are we going?
Woman : We are going to The Sun Hotel.
Man : Where is it?
Narrator: What would the woman probably say?
Woman : ....
A. I’m free
B. I stay there
C. It gives the most satisfactory services
D. it’s near the beach
E. There’s a hotel there
Part IV
Questions 12 to 15
Directions:
In this part of the test, you will hear several monologues. Each monologue will be spoken twice. They will not be printed in
your test book, so you must listen carefully to understand what the speakers are saying.
After you hear the monologue and the question about it, read the five possible answers and decide which one would be the
best answer to the question you have heard.
You will hear:
The problem of over population in Indonesia is made worse by the fact that fifty percent of all Indonesians are
below the age of eighteen years. Most of them are dependents. They do not earn money to support themselves
and are in need of many facilities like food, medical care, clothing, education, and employment opportunities.
Although a large number of them are forced to drop out of school to earn a living, the government. still has to
spent a very large part of its revenue on education. Then comes the problem of creating enough jobs for every
new generation of school leavers or college graduates.
Although the problem of overcrowded cities is difficult to solve, there is a solution to the problem of people living
in overcrowded areas of the countryside. The solution is internal migration. This means moving poor people
from the countryside to different but underdeveloped parts of Indonesia, where they may work to build a new
life themselves. In Indonesia, there are large and active resettlement programmes of his sort which have given
a new life to thousands of people.
12. What is the solution to cope the problem discussed in the text?
A. wider employment opportunities
B. migration to other island
C. internal migration
D. medical care
E. a new life for thousands of people
13. Narrator: How many Indonesian are below 18 years old?
A. 5 percent D. 55 percent
B. 15 percent E. 85 percent
C. 50 percent
You will hear:
When Roosevelt took office at the beginning of 1933, unemployment in the U.S. had, in three years, jumped
from 4 million to 12 million, at least a quarter of the work force. Fathers of hungry kids were trying to sell apples
on the street. F.D.R.’s bold experiments included many that failed, but he brought hope to millions and some
lasting contributions to the nation’s foundation: Social Security, minimum wages, insured bank deposits and
the right to join unions. Henceforth the national government took on the duty of managing the economy and
providing capitalism with a social safety net.
6
14. Narrator: How many American people are unemployment at the beginning of 1933?
A. 4 million D. 20 million
B. 8 million E. 22 million
C. 12 million
15. Narrator : Who is Roosevelt?
A. one of US unemployment D. minister of social affairs
B. father of hungry kids E. US president at 1933
C. social worker
This is the end of the listening section
Reading Section
The following text is for question 16.
5 August 2010
Bob!
You late again.
Boss waiting at his office.
Prepare of good answer.
Marty.
16. Who wrote the message?
A. Marty
B. Boss
C. Bob
D. John
E. The secretary
The following text is for questions 17 to 19.
In 1900 we began to unlock the mysteries of the atom: Max Planck launched quantum physics by discovering
that atoms emit bursts of radiation in packets. Also the mysteries of the mind: Sigmund Freud published The
Interpretation of Dreams that year. Marconi was preparing to send radio signals across the Atlantic, the Wright
Brothers went to Kitty Hawk to work on their gliders, and an unpromising student named Albert Einstein finally
graduated, after some difficulty, from college that year. So much for the boneheaded prediction made the
year before by Charles Duell, director of the U.S. Patent Office: “Everything that can be invented has been
invented.”
So many fields of science made such great progress that each could produce its own contender for Person of
the Century.
Let’s start with medicine. In 1928 the young Scottish researcher Alexander Fleming sloppily left a lab dish growing
bacteria on a bench when he went on vacation. It got contaminated with a Penicillium mold spore, and when he
returned, he noticed that the mold seemed to stop the growth of the germs. His serendipitous discovery would
eventually save more lives than were lost in all the century’s wars combined. Fleming serves well as a symbol
of all the great medical researchers, such as Jonas Salk and David Ho, who fought disease. But he personally
did little, after his initial eureka! moment, to develop penicillin. Nor has the fight against infectious diseases been
so successful that it will stand as a defining achievement of the century.
17. The passage is about….
A. The mystery of 1900’s
B. The inventions in 1900’s
C. Medical research in 1900’s
D. The invention of penicillin
E. The achievement of the century
7
18. According to the text Albert Einstein was a ... college student.
A. clever
B. very clever
C. not too clever
D. average
E. good
19. he noticed that the mold seemed to stop the growth of the germs.
The sentence means….
A. The germs can’t growth without the mold
B. The mold and the germs can growth together
C. The mold can’t growth without the germs
D. There is no relation between the mold and the germs
E. The germs can’t growth with the mold
The following text is for questions 20 to 22.
BY ORDER OF THE HIGH INQUISITOR OF HOGWARTS
All student organizations, societies, teams, groups and dubs are henceforth disbanded. An organization, society,
team, group or club is hereby defined as a regular meeting of three or more students.
Permission to reform may be sought from the High Inquisitor (Professor Umbridge).
No student organization, society, team, group or club may exist without the knowledge and approval of the High
Inquisitor.
Any student found to have formed, or to belong to, an organization, society, team, group or club that has not
been approved by the High Inquisitor will be expelled.
The above is in accordance with Educational Decree Number Twenty-four.
Signed: Dolores Jane Umbridge, High Inquisitor.
Adapted from: Harry Potter and the Order of the Phoenix
20. What is the announcement about?
A. Educational decree in Hogwarts
B. Professor Dolores Jane Umbridge
C. Welcoming Hogwarts new students
D. New regulation about organisations in Hogwarts
E. A warning to Hogwarts students
21. Who is the High Inquisitor of Hogwarts?.
A. Harry Potter
B. Professor Dolores Jane Umbridge
C. The headmistress
D. All clubs chiefs
E. The teachers
22. Any student found to have formed, or to belong to, an organization, society, team, group or club that has not been
approved by the High Inquisitor will be expelled.
The underlined word above means….
A. sent in
B. sent out
C. delivered
D. punished
E. checked
8
Answer questions 23 and 24 based on the following letter.
Dear John,
I’m staying in London now. It’s great! My apartment near underground station. The Londoners called it tube. I
can go anywhere by the train.
Last Saturday I went to Buckingham Palace. It’s the queen’s house in London. Unfortunately I didn’t see the
Queen.
I also visited the Houses of Parliament and Big Ben. Then we went on boat on the River Thames. We saw lots
of bridges.
I wish you were here.
Love
Emmy
23. The topic of the text above is….
A. The Buckingham Palace
B. Visiting London
C. Sightseeing London
D. Tourism in London
E. Great place in London
24. Emmy didn’t’ see ….
A. Buckingham Palace D. Big Ben
B. the Queen E. River Thames
C. Houses of Parliament
The following text is for questions 25 to 28.
Visiting a Farm
Eddy’s class and their teacher, Mr. John, are visiting a farm.
Eddy likes the horses best. The brown horse has a foal. It’s called ‘Darky’. Laura is feeding the chickens. The
geese and the ducks are hungry too. James is looking at the cows. There are two calves. They are ten days
old.
The farmer is driving his tractor. He’s taking hay to the barn. ‘Here are some apples,’ he says, ‘Give them to the
goats and the donkey. But don’t give them to the bull. He’s not friendly!’
Eddy sees the farmer’s sheepdog, Mandy. ‘Where are the sheep?’ he asks.
‘In the field behind the hedge,’ says the farmer.
‘The lambs are playing by the bushes’.
25. How many kind of animal mentioned in the text?
A. nine
B. ten
C. eleven
D. twelve
E. thirteen
26. The lamb is a ….
A. male sheep
B. female sheep
C. baby sheep
D. sheepdog
E. old sheep
9
27. Who is Darky?
A. Eddy’s teacher
B. The farmer
C. Laura’s friends
D. The brown horse
E. The foal
28. Why the student didn’t allowed to feed the bull?
A. the bull is dangerous
B. the bull doesn’t like apple
C. the bull have already eat
D. the bull doesn’t like people
E. the bull is harmless
The text is for questions 29 to 31
A Geographic Information System (GIS) is a system used to gather data and incorporate it in order to store,
scrutinize, distribute, and show geographic information. GIS data displays actual world features such as elevations,
terrain, and transportation networks, in a digital format. Users can take the information for such purposes as
analyzing the digitally displayed data, mapping the data, and editing the data. A GIS will include application
software for aerial photography, surveying land, extensive geographical mapping, remote sensing, and much
more. It is often used to study global problems in an effort to find solutions much more quickly.
Recently, Geographic Information Systems have been developed to be used by the public. For instance, Bing
Maps and Google Maps are GIS applications now used by millions of people around the world. Through interactive
web mapping, the public now has access to large volumes of geographical information. Another important use of
GIS is its use when studying climate change. For example, GIS is used to study the ice melting in the Arctic.
29. The text mainly tells us about….
A. digital mapping
B. web mapping
C. access to GIS
D. Geographic Information System
E. the largest map in the world
30. People can’t … with GIS
A. study climate change
B. predicted earthquake
C. remote sensing
D. see transportation networks
E. aerial photography
31. Who has the access of GIS?
A. all people D. scientist
B. geographical expert E. the Arctic researcher
C. government
The following text is for questions 32 to 34
I admit it: I’m a bit of a germophobe. And when cold and flu season comes around, I’m even more conscientious
about avoiding germ hot spots. I push elevator buttons and open doors with my elbow instead of my hand and
thoroughly drying my hands after washing them because germs love moisture and live longer on damp hands.
I’m convinced that’s why I don’t get sick very often, but when I do think I’m coming down with something, I
wash my hands more often so I don’t spread a bug inadvertently to those around me, and I try not to take it to
the office. I tell all my college to do the same: If you’re sick, stay home! It does your body, and your coworkers’
bodies, a world of good!
10
But I know that can be easier said than done, especially when you’re on deadline or worried about job security.
Plus, how can you tell if you are contagious, or whether going back to work will ultimately put you of commission
even longer?
32. According to the text, where the germs can live longer?
A. under the doors D. on wet place
B. on elevator buttons E. on hand
C. at the office
33. The main idea of paragraph 1 is….
A. the writer got cold and flu
B. the writer pulled the door using her elbow
C. the writer washing hands more often
D. how the writer avoiding germs
E. the writer don’t get sick very often
34. What the writer do if she get sick?
A. she watched TV D. he go to the office as usual
B. she cleaned her hand E. he went shopping
C. he laid down in her home
This text is for questions 35 to 38
Sultan Qaboos bin Sa’id al Sa’id, the 14th descendant of the Al Bu Sa’idi dynasty, is a socially and politically
active monarch, reigning for more than 40 years since he ascended to power in 1970. He has revolutionized
and modernized Oman, transforming it from a poor, isolationist nation into a land closely-linked with the African
continent and devoted to economic development, regional stability, and religious tolerance.
The Sultan has raised the Omani standard of living by building up Oman’s school system, healthcare, infrastructure,
and economy. He cites political participation as one of his major long-term goals. Within the last two decades,
he has introduced political reforms including a bicameral representative body, a basic law, universal suffrage,
and a Supreme Court. Moreover, despite Oman’s relative lack of oil and gas compared to other Gulf States,
the Sultan has invested his country’s wealth so wisely that all citizens are guaranteed free education until PhDs
(should they qualify); free healthcare; free land; soft loans for building homes; jobs and social security for the
disabled, orphans and widows. Furthermore, unlike neighboring countries, Oman has resolved all its border
demarcation issues with all its neighbors, has no foreign debt and has a Sovereign Wealth Reserve Fund of
over 30 billion Riyals (about $100 billion). Oman is thus arguably the best administrated country in the Islamic
world, if not in the whole world..
35. What does the paragraph 2 talk about?
A. Omani standard of living D. Modernisation in Oman
B. the Al Bu Sa’idi dynasty E. Economic development in Oman
C. Sultan Qaboos achievement on Oman
36. How many reserve fund does Oman have?
A. 30 billion Riyals D. 30 billion Rupee
B. 30 billion Rupiahs E. 30 billion Euros
C. 30 billion Dollars
37. What is the purpose of the text?
A. to tell about Oman
B. to describe one of richest country in the world
C. to persuade people to like Sultan Qaboos
D. to inform the achievement of Sultan Qaboos
E. to report the result of a research on Oman
11
38. We can conclude that the Omani are….
A. wealthy D. starving
B. poor E. cautious
C. happy
The following text is for questions 39 to 42
In a century that will be remembered foremost for its science and technology--in particular for our ability to
understand and then harness the forces of the atom and the universe--one person stands out as both the greatest
mind and paramount icon of our age: the kindly, absentminded professor whose wild halo of hair, piercing eyes,
engaging humanity and extraordinary brilliance made his face a symbol and his name a synonym for genius:
Albert Einstein.
Slow in learning to talk as a child, expelled by one headmaster and proclaimed by another unlikely to amount to
anything, Einstein has become the patron saint of distracted school kids. But even at age five, he later recalled,
he was puzzling over a toy compass and the mysteries of nature’s forces.
During his spare time as a young technical officer in a Swiss patent office in 1905, he produced three papers
that changed science forever. The first, for which he was later to win the Nobel Prize, described how light could
behave not only like a wave but also like a stream of particles, called quanta or photons. This wave-particle
duality became the foundation of what is known as quantum physics. It also provided theoretical underpinnings
for such 20th century advances as television, lasers and semiconductors.
The second paper confirmed the existence of molecules and atoms by statistically showing how their random
collisions explained the jerky motion of tiny particles in water. Important as both these were, it was his third
paper that truly upended the universe.
It was based, like much of Einstein’s work, on a thought experiment: if you could travel at the speed of light,
what would a light wave look like? If you were in a train that neared the speed of light, would you perceive time
and space differently?
Einstein’s conclusions became known as the special theory of relativity. No matter how fast one is moving toward
or away from a source of light, the speed of that light beam will appear the same, a constant 186,000 miles per
second. But space and time will appear relative. As a train accelerates to near the speed of light, time on the
train will slow down from the perspective of a stationary observer, and the train will get shorter and heavier.
O.K., it’s not obvious, but that’s why we’re no Einstein and he was.
Einstein went on to show that energy and matter were merely different faces of the same thing, their relationship
described by the most famous equation in all of physics: energy equals mass multiplied by the speed of light
squared, E=mc2.
39. The text is about….
A. theory of relativity
B. three papers that changed science forever
C. Albert Einstein
D. the Nobel Prize winner
E. quantum physics
40. Important as both these were, it was his third paper that truly upended the universe. (paragraph 4).
The underlined word refers to ....
A. Albert Einstein D. quantum physics
B. wave particle duality E. relativity theory
C. Einstein’s papers
41. 186,000 miles per second is the speed of ….
A. train D. light
B. atom E. relativity energy
C. photons
12
42. The second paper confirmed the … of molecules and atoms by statistically showing how their random collisions
explained the jerky motion of tiny particles in water.
A. absent D. photons
B. relativity E. present
C. energy
Answer questions 43 to 46 based on the following text.
But why go to the trouble of saving species and ecosystems? Countless species became extinct before humans
evolved into the dominant form of life on Earth. Habitats and ecosystems changed dramatically. Indeed, several
mass extinctions have taken place during the Earth’s history One estimate is that on average, before the advent
of the human era, an ordinary century saw 25 species die off; meanwhile, new species appeared. Why should
things be different now?
Plants provide oxygen, which we breathe, and they also help renew air tainted by industrial development. Plants
and animals provide us with food and with fibers for clothing. One might object that species used by human beings
for food and clothing are in no danger of extinction. In fact, their widespread cultivation in carefully controlled
monocultures—areas such as farms where only one species is allowed to flourish—has pushed many other
plant species to the very brink of extinction. Only 20 plant species provide the vast majority of the world’s food.
Of those, just four—wheat, rice, corn, and potatoes—feed more people than the next 26 crops combined.
Another reason to preserve the world’s biodiversity is the vast potential for new medicines that can be formulated
from compounds in plants. A recent example in the United States was the discovery that taxol, extracted from
the Pacific yew tree, is effective in treating breast and ovarian cancer. The rosy periwinkle, an unprepossessing
plant that originated in Madagascar, yields two substances, vinblastine and vincristine, that are useful in treating
Hodgkin’s disease and acute lymphocytic leukemia. The medicinal properties of plants are largely untapped;
only about 5 percent of the estimated 250,000 species of trees, shrubs, and other plants have been studied for
that purpose.
Adapted from: Microsoft ® Encarta ® 2009
43. The writer suggests to save ecosystems not because ....
A. 5 percent of trees are potential for medicine
B. Plants provide oxygen
C. Plants have no used for human being
D. 20 plant species provide the vast majority of the world’s food
E. species used by human beings for food are in no danger of extinction
44. What is the difference between paragraphs two and three?
A. Both paragraphs talk about the preservation of world’s biodiversity
B. Both paragraphs tell how to protect endangered species
C. It is necessary to to save species and ecosystems
D. The idea stated in paragraph three is contrary to that stated in paragraph two
E. Paragraph two talks about plants as source of oxygen, food and fiber and paragraph three talks about
potential for new medicines from biodiversity.
45. Which of the following is endangered animal?
A. Rafflesia arnoldii D. rat
B. the Javan tiger E. shark
C. the Javan rhinoceros
46. One estimate is that on average, before the advent of the human era .... (Paragraph 1)
What does the underlined word mean?
A. approximation D. provide
B. families E. preservation
C. extinc
13
The following text is for questions 47 to 50
In today’s press conference ahead of Saturday’s clash against Lazio, Mourinho responded to the comments
made in recent days by AC Milan, who claimed that the gap at the top would be smaller if it hadn’t been for
Adriano’s goal in the derby, and their midfielder Massimo Ambrosini, who said that Mourinho will live to regret
saying that the Rossoneri will end the season with ‘zero titles’.
“I think it’s right to talk about a goal that some people think is dubious, but we should also talk about how many
points have been won with irregular penalties,” pointed out Mourinho. “But I prefer not to talk about it because if
I do, I will have to talk about many many other things, and it’s not worth it. In a championship with human errors,
the best always wins. We just have to wait a while longer, but there’s not long to go.”
“I have no regrets. I’m man enough to apologise to Milan if, at the end of the season, I’m wrong,” said the Inter
coach about his ‘zero titles’ taunt. “I remember Ambrosini insulting ten million Inter fans when he celebrated the
Champions League victory. Many years have passed and I have never seen him apologise. He’s a charismatic
player who has captained a great club like Milan, but I have never heard him apologise to the Inter fans, many
of whom live in his same city.”
47. Which of the following is not the statement of Jose Mourinho?
A. I’m man enough to apologize to Milan if, at the end of the season, I’m wrong.
B. the gap at the top would be smaller if it hadn’t been for Adriano’s goal in the derby.
C. I have never heard Ambrosini apologize to the Inter fans.
D. In a championship with human errors, the best always wins.
E. We just have to wait a while longer, but there’s not long to go.
48. ... saying that the Rossoneri will end the season with ‘zero titles’. The underlined word refers to ....
A. Jose Mourinho D. AC Milan
B. Massimo Ambrossini E. Inter Milan
C. Lazio
49. The writer’s purpose in writing the text above is….
A. to tell reader about Jose Mourinho’s statements
B. to describe Jose Mourinho
C. to explain to readers how is Jose Mourinho
D. to persuade people to hate Ambrossini
E. to inform readers the reasons and problems of Italian football
50. Jose Mourinho will apologise to Milan if ....
A. Inter lose against Milan
B. Lazio won the trophy
C. Milan won one of the thropies
D. Ambrossini shake his hand
E. Adriano didn’t scored
14
Jawaban Latihan Ujian Nasional Bahasa Inggris
SMA/MA

1. A
2. D
3. E
4. A
5. C
6. E
7. C
8. B
9. E
10. D
21. B
22. B
23. C
24. B
25. B
26. C
27. E
28. A
29. D
30. B
11. D
12. C
13. C
14. C
15. E
16. A
17. B
18. C
19. E
20. D
31. A
32. D
33. D
34. C
35. C
36. A
37. D
38. A
39. C
40. C
41. D
42. E
43. B
44. E
45. C
46. A
47. B
48. D
49. A
50. C

BILIK SOAL BAHASA INDONESIA SMA


SOAL PREDIKSI UN
TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013
SUMBER : Soal ini didownload GRATIS dari www.banksoalsma.com

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA
Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas (SMA)
Kelas / Program : XII (IPA & IPS)
Hari / Tanggal : Senin, Maret 2013
Waktu : 07.30 – 09.30 (120 Menit)
PETUNJUK UMUM
1. Periksa dan bacalah dengan cermat setiap soal sebelum
menjawab
2. Laporkan kepada pengawas ruang bila ada tulisan yang kurang
jelas, rusak atau jumlah soal kurang.
3. Jumlah soal 40 (empat puluh) butir pilihan ganda dan semua
harus dijawab.
4. Dahulukan menjawab soal yang kamu anggap mudah.
5. Periksalah dahulu pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada
pengawas.
SELAMAT BEKERJA
Teks berikut untuk soal nomor 1 dan 2.
Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
(1) Bahasa Indonesia semakin diminati warga asing di luar
negeri dan telah diajarkan setidaknya di 73 negara. (2) Tenaga
pendidik bahasa Indonesia untuk luar negeri juga semakin
dibutuhkan, kata Koordinator Program Pembelajaran Bahasa
Indonesia untuk Penutur Asing di Biro Perencanaan dan Kerjasama
Luar Negeri Departemen Pendidikan Nasional Pengesti Wiedarti.
(3) Beliau juga mengatakan, permintaan terhadap tenaga pendidik
bahasa Indonesia ternyata terbilang cukup banyak. (4) Begitu pula,
pengiriman tenaga pendidik bahasa Indonesia ke luar negeri
bergantung dari bentuk kerja sama antarnegara dan lembaga
diberbagai bidang. (5) Saat ini terdapat sekitar 219 lembaga yang
mengajarkan bahasa Indonesia untuk penutur asing di 73 negara.
1. Ide pokok paragraph tersebut yang paling tepat adalah ….
A. Tenaga pendidik bahasa Indonesia semakin banyak.
B. Permintaan terhadap tenaga pendidik bahasa cukup
banyak.
C. Pengiriman tenaga pendidik bahasa Indonesia lancar.
D. Bahasa Indonesia semakin diminati orang asing.
E. Pengajar bahasa Indonesia untuk penutur asing ada di 73
negara.
2. Kalimat fakta dalam paragraph tersebut adalah nomor ….
A. ( 1 ) dan ( 2 ) D. ( 3 ) dan ( 1 )
B. ( 1 ) dan ( 3 ) E. ( 4 ) dan ( 5 )
C. ( 1 ) dan ( 5 )
Teks berikut untuk soal nomor 3 dan 4.
Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
(1) Jika Anda mempunyai kecenderungan terkena
gangguan kesehatan ini, tindakan pencegahannya adalah
meningkatkan aktivitas fisik sederhana menjadi lebih sering dan
rutin. (2) Jenis yang disarankan antara lain; jalan cepat selama satu
jam atau lebih setiap hari. (3) Latihan ini juga bisa mencegah terjadi
kelebihan berat badan, yang merupakan salah satu factor pemicu
diabetes tipe 2 ini. (4) Dan meminimalkan stress. (5) Serta banyak
makan makanan yang berkarbohidrat tinggi, misalnya singkong, ubiubian,
dan lain-lain.
3. Kalimat utama paragraf tersebut terdapat pada kalimat
nomor….
A. ( 1 ) C. ( 3 ) E. ( 5 )
B. ( 2 ) D. ( 4 )
4. Kalimat penjelas yang tidak mendukung kalimat utama pada
paragraf tersebut terdapat pada kalimat nomor ….
A. ( 1 ) C. ( 3 ) E. ( 5 )
B. ( 2 ) D. ( 4 )
Teks berikut untuk soal nomor 5 s.d.7
Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
Daerah mempunyai wewenang menentukan kelulusan terkait
rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang dilakukan
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau dan seluruh kabupaten/kota,
kecuali Rokan Hilir (Rohil), yang dimulai selasa (18/ 11). Penentuan
itu berdasarkan urutan ranking oleh tim dari Pemerintah Provinsi
(Pemprov) Riau dan Satuan Kerja (Satker) terkait.
Hal itu diungkapkan Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah
Provinsi (Sekdaprov) Riau Ir. H. Herliyan Saleh, M.Sc. di Pekanbaru,
Selasa (18/11). ”Daerah berwenang untuk menentukan kelulusan
CPNS tersebut. Kita akan melakukan penilaian dan menetapkan
rangking terbaik dari masing-masing CPNS yang mengikuti tes
tersebut, selanjutnya diserahkan ke pusat untuk melihat apakah
sudah sesuai prosedur atau tidak penerimaan CPNS ini,” ujarnya.
Dikatakannya, bagi Riau penerimaan CPNS ini memang sangat
diperlukan. Karena keperluan CPNS di Riau masih cukup banyak
terutama sekali bagi kabupaten/ kota karena setiap tahunnya
dipastikan ada PNS yang pension dan sebagainya.
5. Pertanyaan yang sesuai dengan isi teks di atas adalah ….
A. Mengapa daerah mempunyai wewenang menentukan
kelulusan CPNS?
B. Mengapa penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di
Riau?
C. Bagaimanakah cara penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil
(CPNS) di Riau?
D. Kapankah Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) mengetahui
hasil tesnya?
E. Apakah rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)
dilaksanakan setiap tahun?
6. Simpulan yang paling tepat dari teks di atas adalah ….
A. Setiap tahun dipastikan ada PNS yang pensiun.
B. Penerimaan CPNS sudah sesuai prosedur.
C. Daerah berwenang untuk menentukan kelulusan CPNS.
D. Daerah berwenang untuk menetapkan rangking terbaik
CPNS.
E. Penerimaan CPNS di Riau sangat diperlukan.
7. Daerah mempunyai wewenang menentukan kelulusan terkait
rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).
Arti istilah bercetak miring pada kalimat di atas yang tepat
adalah ….
A. Pendaftaran anggota baru.
B. Penilaian peserta baru.
C. Penerimaan tenaga baru.
D. Pemasukan tenaga baru.
E. Penetapan anggota baru.
Bacalah Kutipan Tajuk Rencana Berikut dengan Saksama!
Pemerintah menyediakan prasarana jalan yang memerlukan
dana cukup tinggi dengan harapan para pengguna jalan bisa
merasakan kenyamanan ketika mereka berkendaraan di jalan yang
tersedia. Namun kenyataan, apa yang kita temui pada kebanyakan
jalan yang tersedia?
Tidak jarang para pengguna jalan merasakan adanya
gangguan yang cukup berarti ketika mereka menggunakan jalan.
Apakah harapan pemerintah menjadi suatu kenyataan?
Jawabannya tentu bisa kita rasakan.
Tampaknya ada hal yang juga harus diperhatikan pemerintah.
Selain membangun, juga harus disertai dengan pengawasan
lapangan yang ketat. Kalau sikronisasi ini tidak dilakukan,
pembangunan dalam bidang apa pun hanya bersifat menguras dana
dan menebalkan sebagian kantong, tetapi hasil pembangunannnya
tidak akan pernah maksimal.
8. Opini penulis dalam kutipan tajuk rencana tersebut adalah….
A. Perlu adanya sikronisasi antara pembangunan dan
pengawasan.
B. Tercapainya harapan pemerintah dengan mengeluarkan
dana yang cukup tinggi.
C. Tidak jarang pengguna jalan merasakan adanya gangguan
akibat pembangunan jalan.
D. Pemerintah menghabiskan dana yang cukup besar untuk
pembangunan jalan.
E. Kenyamanan pemakaian jalan dirasakan secara maksimal
oleh pengguna jalan.

Teks berikut untuk soal nomor 9 dan 10.
Bacalah tabel berikut dengan saksama!
UDANG YANG DIIMPOR JEPANG (2005-2008)
Negara asal 2005 2006 2007 2008
Indonesia 55.618 53.608 52.367 16.669
Vietnam 33.664 41.516 47.626 13.568
India 42.991 34.795 28.191 9.707
Cina 14.926 19.598 20.494 5.629
Thailand 20.574 18.987 16.806 4.771
Negara lain 75.276 80.338 167.763 19.611
Jumlah 245.048 248.842 233.251 69.955
9. Pernyataan yang sesuai dengan data tabel adalah ….
A. Jumlah udang yang diimpor Jepang dari tahun ke tahun
mengalami penurunan yang cukup drastis, dan ekspor
udang dari Indonesia, Cina, dan India mengalami turun-naik
dari tahun 2005 sampai tahun 2007.
B. Jumlah ekspor udang tahun 2005 dan 2006 hampir sama
dengan jumlah ekspor udang dari Negara lain pada tahun
2007, sedangkan jumlah ekspor udang pada tahun 2008
hampir sama dengan jumlah ekspor India tahun 2007.
C. Jumlah ekspor udang Indonesia, India, dan Thailand ke
Jepang dari tahun ketahun makin naik, kecuali tahun 2008
mengalami penurunan yang drastic.
D. Ekspor udang dari Negara India ke Jepang mengalami
peningkatan pada tahun 2006 dan 2008, sedangkan jumlah
ekspor dari Negara lain mengalami penurunan pada tahun
2005, dan meningkat drastic pada tahun 2008.
E. Udang yang diimpor Jepang dari Indonesia mengalami
kenaikan dari tahun 2005 sampai tahun 2008, sedangkan
dari Negara lain mengalami penurunan yang cukup drastic
pada tahun 2005 dan kenaikan pada tahun 2006
10. Kesimpulan isi data tabel tersebut yang tepat adalah ….
A. Ekspor udang dari beberapa Negara ke Jepang mengalami
kenaikan yang cukup tajam.
B. Udang yang diimpor Jepang dari berbagai Negara pada
tahun 2008 mengalami penurunan.
C. Ekspor udang dari beberapa Negara selalu stabil dari
tahun 2005 sampai tahun 2008.
D. Ekspor udang dari Negara lain mengalami kenaikan tajam
pada tahun 2007 dan 2008.
E. Jumlah impor udang Jepang dari beberapa Negara dari
tahun ke tahun mengalami kenaikan.
Teks berikut untuk soal nomor 11 s.d. 13.
Bacalah cerita Melayu Klasik berikut dengan saksama!
(1)Dengan tiba-tiba, seri laut duduk menyembah kaki
Anggun Dewa. “ Ampun hamba pada kakak, usahlah hati
dipermalukan, ajang bicara diperpanjang, hamba tahu, hamba arif.
(2) Kata kakak, kata menyindir, ngilu tulangku mendengarkannya.
(3) Dosa hamba seberat bukit, kesalahan sebesar bumi, bagaimana
hamba akan menurut, bagaimana hamba malu. (4) Bukanlah kakak
yang celaka, untung hamba kiranya. (5) Jangan suka mendengar
asut petenah, buah bicara orang penghasut, akhirnya, badan yang
menanggung, menanggung dendam siang malam, hidup bagai
hantu rimba,” demikianlah kata Seri Laut sambil menangis. (6)
“Manalah Tuan Seri Laut, jangan Tuan panjang bicara. (7) Hari
hampir berjuak malam, matahari hampir terbenam. (8) Bawa
hamba ke tempat Tuan, menjemput inang dan pengasuh, mari kita
pulang ke rumah, menjelang ayah dan bunda.”
11. Isi kutipan tersebut adalah ….
A. Kita harus arif bijaksana dalam memaafkan kesalahan
orang lain.
B. Kesalahan wajib kita maaf asal tidak dendam kepada kita.
C. Salah benar seseorang bergantung pada niat orang yang
bersangkutan.
D. Memaafkan lebih baik dari pada mendendam tanpa
alasan jelas.
E. Kesalahan seseorang dapat dimaafkan sesuai kadar
kesalahannya.
12. Amanat bahwa mendengarkan hasutan orang akan
mencelakakan sendiri terdapat dalam kalimat nomor ….
A. (1) C. (3) E. (5)
B. (2) D. (4)
13. Nilai moral yang terkandung dalam kutipan tersebut adalah ….
A. Perbuatan menyembah kepada orang yang lebih tua
merupakan suatu perbuatan yang tidak manusiawi.
B. Menyindir seseorang yang terlalu berlebihan sehingga
membuat orang menangis.
C. Kita perlu meminta maaf atas kesalahan yang kita
lakukan.
D. Memperlakukan orang sebagai inang dan pengasuh yang
tunduk pada perintah.
E. Perbuatan menyesali nasib buruk yang menimpa diri
secara berlebihan.
Teks berikut untuk soal nomor 14 s.d. 16.
Baca kutipan novel berikut dengan saksama!
Tatkala kulihat ayah akan dibawa ke dalam penjara,
sebagaimana seorang penjahat yang bersalah besar, gelaplah
mataku dan hilanglah pikiranku dan dengan tiada kuketahui,
keluarlah aku, lalu berteriak, “Jangan dipenjarakan ayahku! Biarlah
aku menjadi istri Datuk Maringgih!”
Mendengar perkataan itu, tersenyumlah Datuk Maringgih
dengan senyum yang pada penglihatanku, sebagai senyum seekor
harimau yang hendak menerkam mangsanya, dan terbanglah
sukacitanya dan berahi serta hawa nafsu hewan kepada matanya
sehingga aku terpaksa menutup mataku.
Siti Nurbaya, Marah Rusli
14. Watak tokoh aku dalam kutipan novel tersebut adalah ….
A. pemarah D. penyabar
B. penurut E. penyayang
C. rela berkorban
15. Pendeskripsian watak tokoh aku dalam kutipan novel tersebut
adalah melalui ….
A. pikiran tokoh
B. dialog tokoh
C. gambaran fisik tokoh
D. tingkah laku tokoh
E. keadaan sekitar tokoh
16. Sudut pandang pengarang dalam kutipan novel tersebut
adalah ….
A. orang pertama pelaku utama
B. orang ketiga pelaku utama
C. orang ketiga pelaku sampingan
D. orang pertama pelaku sampingan
E. orang ketiga serbatahu
17. Bacalah kutipan cerpen berikut dengan saksama!
(1) “Ini dia orangnya! (2) Ia adalah suamiku, namun sejak
kugali mayat anakkuini, ia telah kuceraikan. (3) Semalam ia
telah bercerita panjang lebar tentang garis depan. (4)
Akhirnya ia pulang membawa tipuan-tipuan buat kita. (5)
Mayat ini sama sekali bukan pahlawan. (6) Dan seandainya ia
sanggup bangun, dia akan berkata kepada kita bahwa ia tidak
ingin jadi pahlawan. (7) Aku tahu tabiat anak-anakku. (8)
Dialah! Orang laki-laki yang membikinnya jadi pahlawan! (9)
Dia membunuhnya! (10) Dia menipu kita!
(11) “Sebaliknya, aku kena tipu mereka!” tangis laki-laki itu
sambil menunjuk dengan garangnya kepada para pembesar.
(12) Yang ditunjukkan melongo dan menarik dadanya mundur.
Pembuktian latar suasana kebencian pada kutipan cerpen tersebut
terdapat pada kalimat nomor ….
A. (1), (3), (5), dan (7)
B. (2), (4), (9), dan (10)
C. (4), (6), (10), dan (12)
D. (5), (7), (9), dan (11)
E. (6), (8), (10), dan (12)

2
Teks berikut untuk soal nomor 18 s.d. 20.
Bacalah cerpen berikut dengan saksama!
Pagi harinya, dalam keadaan sangat kelelahan, saya
perintahkan dua orang satpam yang baru bergilir, ke pemakaman
untuk menengok kuburan ayah. Beberapa saat kemudian satpam
itu menelepon bahwa kuburan ayah telah kosong. Ini berarti
jenazah ayah telah kabur lagi. Saya belum mau membangunkan ibu
dan adik-adik karena pasti masih kelelahan dan dalam ketegangan.
Lalu saya lari ke seorang Kiai yang menjadi penasihat keluarga kami.
“Bumi menolak jenazah ayah Nakmas,” kata Kiai itu penuh
keyakinan.
“Kenapa tanah menolak ayah yang telah jadi mayat, Kiai?”
Tanya saya.
“Karena ayah Nakmas tidak bersahabat dengan tanah,” jawab
Kiai.
“Tidak bersahabat bagaimana, Kiai?” “Ayah Nakmas memusuhi
tanah.”
“Memusuhi tanah, Kiai?”
“Ayah Nakmas menjadikan tanah sebagai barang dagangan
sambil menyengsarakan warga miskin yang sudah puluhan tahun
tinggal disitu.”
“Ayah saya membeli tanah itu, Kiai”
“Ayah Nakmas tidak membeli semua tanah yang dibebaskan,
tapi menyengsarakan tanah.
“Menyengsarakan?”
“Ayah Nakmas tidak memindahkan kuburan di tanah yang
sudah dibebaskan itu.
Tidak peduli terhadap mesjid, sumur, maupun pohon, yang ikut
menopang kehidupan disitu, langsung dirobohkan begitu saja.”
18. Konflik yang sesuai dengan kutipan tersebut adalah ….
A. Ayah ingin agar anak dan istrinya tidak susah hidupnya.
B. Ibu dan adik ketakutan pada jenazah ayah.
C. Ayah membebaskan tanah warga dengan harga murah.
D. Satpam bergiliran menjaga makam ayah.
E. Satpam menelepon bahwa kuburan ayah kosong.
19. Penyebab konflik dalam kutipan tersebut yang tepat adalah ….
A. Ayah meninggal dunia karena kutukan warga.
B. Ayah mengingkari janjinya kepada warga.
C. Ayah menyengsarakan tanah dan warga miskin.
D. Ayah tidak bersahabat dengan warga miskin.
E. Ayah berlaku curang kepada warga di sekitar tempat
tinggalnya.
20. Akibat konflik dalam kutipan tersebut yang tepat adalah ….
A. Ayah meninggal dunia dengan cara yang sadis.
B. Warga memusuhi ayah dan keluarganya.
C. Jenazah ayah harus dijaga satpam.
D. Ayah cepat meninggal dunia.
E. Bumi menolak jenazah ayah.
21. Perhatikan kutipan drama berikut dengan saksama!
Tina : Tuhan menakdirkan semua nasib manusia, kita hanya
menjalani
Ibu : Nah, pikiran begitu itulah yang tak kusukai, kan sudah
ditakdirkan Tuhan punya suami buta, tak adakah
niatmu, tidak adakah usahamu untuk mengubah takdir
itu?Sebab takdir itu baru jatuh setelah manusia
berusaha. Tina, kau bukan anakku jika kau tidak berani
melawan takdir yang pahit.
Tina : Aku sudah berusaha, Abas juga sudah berusaha, dan
inilah hasilnya. Kami dapat membelanjai diri untuk
hidup sehari-hari.
Masalah yang dihadapi tokoh Tina dalam kutipan drama
tersebut adalah ….
A. Keinginan ibunya agar Tina bercerai dengan suaminya.
B. Tina dan suaminya belum juga dikarunia anak.
C. Keinginan Tina untuk berhasil dalam usaha.
D. Tina bersuami dengan lelaki yang miskin.
E. Keinginan ibunya agar Tina segera mencari suami.
22. Perhatikan kutipan gurindam berikut dengan saksama!
Barang siapa khianat akan
Dirinya apalagi kepada lainnya
Kepada dirinya ia aniaya
Orang itu jangan engkau percaya
Pesan moral yang terkandung dalam kutipan gurindam
tersebut adalah ….
A. Orang yang suka khianat akan mendapat celaka, baik
dunia dan akhirat. Oleh karena itu, jauhilah perbuatan
yang tidak terpuji itu.
B. Orang yang suka berkhianat tidak akan mampu
meningkatkan derajatnya. Bahkan, dia sama saja
menyiksa dan menganiaya dirinya sendiri.
C. Barang siapa yang mengkhianati dirinya sendiri pasti akan
berkhianat kepada orang lain. Oleh karena itu, orang
semacam ini tidak perlu dipercaya.
D. Barang siapa yang suka berkhianat, dia akan mendapat
siksa yang pedih, di dunia tidak dipercayai orang, di
akhirat kelak akan mendapat siksa.
E. Pengkhianatan kepada diri sendiri dan orang lain akan
membuahkan malapetaka. Oleh karena itu, jangan jadi
pengkhianat.
Kutipan berikut untuk soal nomor 23 dan 24.
Bacalah puisi berikut dengan cermat!
PERTEMUAN
Meniti tasbih
Malam pelan-pelan
Dan burung pedasih
Menggaris gelap di kejauhan
Kemudian adalah pesona
Wajah-Nya tersandar ke kaca jendela
Memandang kita, memandang kita lama-lama ….
23. Makna lambang “kaca jendela” adalah ….
A. Sesuatu yang mengerikan
B. Sesuatu yang menyenangkan
C. Sesuatu hal yang menakutkan
D. Mengharapkan sesuatu
E. Berserah diri kepada Tuhan
24. Maksud isi puisi tersebut adalah ….
A. Manusia yang dititipkan ke bumi dan masuk surga.
B. Manusia yang ingin bertemu Tuhannya melalui berzikir.
C. Tuhan memandang manusia yang baik-baik.
D. Manusia yang selalu bertasbih pada malam hari.
E. Manusia yang menyandarkan diri di kaca jendela.
25. Pementasan puisi yang melibatkan tukang becak yang digelar
beberapa waktu lalu di Komunitas Kebon Nanas, Tangerang
tidak saja memperlihatkan hubungan yang saling
membutuhkan antarkeduanya secara alami. Pementasan yang
bertajuk Becak dalam Sajak, Sajak dalam Becak yang dimotori
penyair Wowok Hesti Prabowo itu mengungkapkan realitas
becak dan para tukang becak yang nasibnya di negeri sendiri,
termasuk di Tangerang, sering sial, dan sering digusur-gusur
demi penegakan Perda, dengan berbagai sudut pandang. Di
depan sejumlah anggota DPR Kota Tangerang, para tukang
becak tidak hanya menunjukkan kepiawaiannya membaca
sajak, tetapi juga membuat puisi tentang nasib pahit mereka.
Teks tersebut dapat digolongkan sebagai …. dalam penulisan
esai sastra ….
A. kerangka D. penutup
B. pembukaan E. kesimpulan
C. isi
26. Bacalah paragraf berikut dengan saksama!
Bambu adalah material alami yang sering dipandang
sebelah mata … ia memiliki banyak kelebihan … murah, tahan
air, … mempunyai banyak manfaat.
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi kalimat
tersebut adalah ….

A. karena, serta, dan
B. sehingga, antara, serta
C. namun, juga, dan
D. padahal, yakni, dan
E. bahkan, missal, juga
27. Cermatilah paragraf rumpang berikut ini!
“Tak pernah terbayangkan bahwa kami bisa menang di
pameran bergengsi ini. Konsep kami sederhana saja, yakni
kami ini … tahu tentang … kami, dan tahu tentang nilai … mobil
ini, … ini diunggulkan karena memiliki nilai ekonomi yang
tinggi.”
Kata serapan baku yang tepat untuk melengkapi paragraf
tersebut adalah ….
A. konsumer, tekhnologi, ekonomis, produktif
B. konsumsi, tehnologi, ekonom, produksi
C. konsumen, teknologi, ekonomis, produk
D. konsumerisme, tekhnik, ekonomi, produksi
E. konsumen, teknik, ekonomi, prodak
28. Cermatilah paragraph berikut!
Ibu guru selalu bilang, semua siswa tidak boleh mensontek
pekerjaan teman. Jika ketahuan ibu guru akan memberikan
sangsi kepada siswa tersebut.
Perbaikan kata tidak baku yang dicetak tebal dalam paragraf
tersebut adalah ….
A. memberitahukan, mencontek, hukuman
B. mengatakan, mencontek, sanksi
C. memberitahukan, mencontek, sanksi
D. mengomentari, mencontek, sanksi
E. mengatakan, menyontek, sanksi
29. Perhatikan paragraf berikut dengan cermat!
Kita tidak … beratnya sanksi bagi pelanggar … lalu lintas karena
hal itu … bukan merupakan sumber masalah.
Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi kalimat
rumpang tersebut adalah ….
A. dipersoalkan, pengaturan, pembenarannya
B. mempersoal, pengaturan, kebenarannya
C. mempersoali, peraturan, dibenarkannya
D. mempersoalkan, peraturan, sebenarnya
E. dipersoalkan, peraturan, sebenar-benarnya
30. Cermatilah paragraf deskripsi berikut!
(1)Kaki-kaki Gunung Kidul terhenti di Parang Tritis. (2) Kakikaki
itu mencekam curam jatuh ke laut mencekam ke dalam
pasir pantai. (3) Lalu sejak kaki-kaki gunung itu menghujam
pasir di dekat Parang Endok, pemandangan ke barat berubah
tiba-tiba menjadi padang pasir bergelombang dan berbukit. (4)
Bukit itu merupakan tanah yang menjulang karena tekanan
dari dalam bumi. (5) Gelombang dan ombak Samudra Kidul
menggulung dan menghujam pantai pasir yang bersih luas,
kadang-kadang ombak naik menjilati bibir-bibir bukit pasir.
Kalimat yang tidak padu pada paragraf tersebut adalah kalimat
nomor ….
A. (1) C. (3) E. (5)
B. (2) D. (4)
31. Cermati paragraf deskripsi berikut!
Musim kemarau yang panjang membuat orang di desaku
kekurangan air. Penduduk mencari air ke sumur-sumur yang
masih ada airnya, salah satunya adalah sumur Pak Husin.
Orang antre menimba air dan memikulnya sampai di rumah.
Bukan hanya air yang … didapat, tanaman di sekitar rumahku
pun banyak yang kering karena tidak mendapatkan air yang
cukup. Demikian halnya hewan ternak terlihat … karena
kekurangan minum dan menahan teriknya sinar matahari.
Frasa ejektiva yang tepat melengkapi paragraf tersebut
adalah….
A. agak menyulitkan; sangat kelaparan
B. amat susah; kurus-kurus
C. sangat sulit; amat lesu
D. sangat payah; tidak pernah makan
E. sangat susah; sangat menderita
32. Cermatilah isi paragraf analogi berikut!
Keluarga merupakan suatu kesatuan yang dipupuk dengan
kebersamaan. Jika anggota keluarga mengalami masalah
anggota keluarga yang lain akan ikut merasakan. Seperti
keadaan tubuh kita yang akan terganggu jika sebagian organ
tidak berfungsi ( dalam keadaan sakit ) sakitlah semua
anggotanya.
Simpulan yang tepat untuk memperbaiki simpulan yang
tercetak miring dari analogi tersebut adalah ….
A. Semakin terganggu keluarga semakin sakitlah keluarga itu.
B. Jadi, kebersamaan dalam keluarga seperti halnya tubuh
manusia yang akan terganggu jika ada anggota tubuh
yang lain terganggu.
C. Dengan kebersamaan, kebutuhan keluarga akan tetap
terjaga.
D. Tubuh manusia dan keluarga sama-sama perlu dipelihara
dan dijaga agar merupakan kesatuan yang harmonis.
E. Keluarga yang utuh akan menyebabkan kondisi tubuh
yang sehat dan tahan terhadap gangguan-gangguan.
33. Bacalah paragraf generalisasi berikut dengan saksama!
Memelihara tanaman hias merupakan modal dasar untuk
mencintai lingkungan. Tanaman hias tersebut selain sebagai
penghias lingkungan, juga membuat lingkungan menjadi
teduh, asri, dan nyaman. Sekarang ini, banyak tanaman hias
yang juga digunakan sebagai penghias lingkungan sekaligus
peneduh lingkungan. Melihat kenyataan itu dapat disimpulkan
bahwa orang melakukan kegemaran memelihara tanaman
hias banyak manfaatnya.
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki kalimat simpulan yang
tercetak miring dalam paragraf tersebut adalah ….
A. Jadi, memelihara tanaman hias itu kurang
menguntungkan.
B. Memelihara tanaman hias bukan merupakan kewajiban
individual.
C. Memelihara tanaman hias harus diperhatikan oleh
instansi yang berwenang.
D. Pemerintah harus ikut memeperhatikan pemeliharaan
tanaman hias.
E. Jadi, memelihara tanaman hias merupakan awal
pelestarian liungkungan.
34. Bacalah paragraf sebab-akibat berikut dengan saksama!
Kemarau tahun ini cukup panjang dan sebelumnya pohonpohon
di hutan sebagai penyerap air banyak yang ditebang. Di
samping itu, irigasi di desa ini tidak lancar. Ditambah lagi
dengan harga pupuk yang semakin mahal dan kurangnya
pengetahuan para petani dalam menggarap lahannya. Oleh
karena itu, tidak mengherankan jika panen di desa ini selalu
gagal.
Kalimat yang merupakan akibat pada paragraf di atas adalah….
A. Kemarau tahun ini cukup panjang.
B. Pohon-pohon di hutan ditebang.
C. Pengetahuan para petani sangat kurang.
D. Harga pupuk semakin mahal.
E. Panen di desa ini selalu gagal.
35. Cermatilah silogisme berikut!
PU : Semua anak telantar akan ditampung dip anti asuhan
pemerintah.
PK : ….
K : Ujang Komar akan ditampung di panti asuhan
pemerintah
Pernyataan yang paling tepat untuk mengisi premis khusus
adalah ….
A. Ujang Komar pasti ditampung di panti asuhan.
B. Ujang Komar anak telantar.
C. Ujang Komar anak telantar yang ditampung di panti
asuhan.
D. Ujang Komar dan anak telantar lain ditampung di panti
asuhan.
E. Ujang Komar dan temannya ditampung di panti asuhan.
36. Bacalah paragraf naratif berikut dengan saksama!
Raja itu memerintah dengan … Perilaku kejam itu menurun
kepada para … raja tersebut. Setiap mereka menagih pajak,
tidak pernah kembali dengan … karena mereka selalu menagih
dengan memaksa.

Ungkapan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut
adalah ….
A. besar kepala, pembantu-pembantunya, tangan kosong.
B. tangan besi, tangan kanan, tangan hampa.
C. manis mulut, bawahan mereka, tangan kosong.
D. keras kepala, kaki tangan, tangan besi.
E. tangan besi, bawahan mereka, keras kepala.
37. Cermati kalimat-kalimat berikut!
(1) Warga yang rumahnya rusak berat mendapat bantuan
sekitar 30 juta.
(2) Pemerintah akan memberikan bantuan pembangunan
rumah kepada korban gempa.
(3) Warga yang rumahnya rusak ringan mendapat bantuan
sekitar 10 juta.
(4) Bantuan pembangunan rumah atau bangunan tersebut
disesuaikan dengan tingkat kerusakannya.
(5) Warga yang rumahnya rusak mendapat bantuan sekitar
20 juta.
Urutan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf yang baik
adalah ….
A. (2), (3), (4), (1), (5)
B. (2), (4), (3), (5), (1)
C. (3), (2), (1), (4), (5)
D. (3), (4), (5), (1), (2)
E. (3), (5), (1), (2), (4)
38. Cermatilah topik dan kalimat penjelas dalam paragraf berikut
dengan saksama!
Topik : Kemarau Melanda Kota Bengkulu
Kalimat penjelas : ….
(1) Sudah lebih delapan bulan kemarau melanda Bengkulu.
(2) Sawah dan lading kering kerontang serta sumur tidak
berair.
(3) Rumput hijau terlihat di sepanjang jalan dan di lading.
(4) Bahkan ternak Nampak terlihat kurus-kurus, tidak ada lagi
makanan.
(5) Air di sumur Pak Lurah melimpah karena penuh.
Kalimat penjelas yang sesuai dengan topik tersebut adalah
nomor ….
A. (1), (2), dan (3) D. (2), (3), dan (5)
B. (1), (2), dan (4) E. (2), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
39. Perhatikan pidato berikut!
Hadirin yang hormati,
“Rahasia ketidakbahagiaan itu terletak pada kesempatan
yang diberikan kepada Bapak untuk berpikir dengan leluasa.
Apakah Bapak berada dalam kondisi bahagia atau tidak. Oleh
sebab itu, jangan terlalu banyak berpikir tentang hal itu.
Sebaliknya, teruslah bekerja, karena saat itu darah Bapak akan
mulai mengalir dan otak Bapak mulai berpikir lagi. Kehidupan
yang baru akan melenyapkan pikiran-pikiran itu dari otak
Bapak. Marilah kita bekerja terus, karena bekerja merupakan
resep yang paling murah dan mujarab yang ada di muka bumi
ini.”
Kalimat persuasif yang tepat dalam penggalan teks pidato
tersebut adalah ….
A. Marilah kita bekerja keras.
B. Rahasia bahagia adalah berpikir kritis.
C. Oleh sebab itu jangan hanya berpikir saja.
D. Janganlah banyak berpikir tentang sesuatu hal yang
negatif.
E. Janganlah berpikir terlalu lama.
40. Tema karya tulis : Perlindungan terhadap perokok pasif
Latar belakang yang sesuai dengan tema tersebut adalah ….
A. Banyak perokok yang merasa disalahkan jika merokok di
dekat orang.
B. Merokok merupakan kebutuhan seseorang baik laki-laki
maupun perempuan.
C. Yang bukan perokok sering sakit dan marah-marah karena
asap rokok.
D. Pencemaran udara banyak yang disebabkan oleh perokok
disembarang tempat.
E. Banyak perokok tidak menyadari dampak asap rokok
terhadap orang di sekitarnya.
41. Cermatilah penggunaan kata dalam kalimat karya tulis berikut!
Penulis tergelitik hatinya untuk melakukan penelitian iklim
organisasi di sekolah tersebut.
Makna lugas (yang sebenarnya) untuk pengganti kelompok
kata yang tercetak tebal tersebut adalah ….
A. terkesan D. tersentuh
B. terpanggil E. tertarik
C. terpaksa
42. Cermatilah kalimat karya tulis berikut dengan saksama!
Sanksi yang mana dikenakan pada lembaga penyiaran
daripada produk dimana disiarkan atau ditayangkan.
Perbaikan struktur kalimat yang tepat pada kalimat tersebut
adalah ….
A. Sanksi dimana dikenakan buat lembaga penyiaran yang
mana produk disiarkan atau ditayangkan.
B. Sanksi dikenakan pada lembaga penyiaran atas produk
yang mana disiarkan atau ditayangkan
C. Sanksi dikenakannya buat lembaga penyiaran stag produk
yang mana disiarkan atau ditayangkan.
D. Sanksi dikenakan pada lembaga penyiaran atas produk
yang disiarkan atau ditayangkan.
E. Sanksi dikenakan buat lembaga daripada penyiaran atas
produk yang disiarkan atau ditayangkan.
43. Judul karya tulis : menggali potensi diri untuk meningkatkan
kepercayaan diri.
Penulisan judul makalah yang paling tepat adalah ….
A. Menggali Potensi Diri Untuk Meningkatkan Kepercayaan
Diri.
B. Menggali potensi diri untuk meningkatkan kepercayaan
diri.
C. Menggali Potensi Diri untuk Meningkatkan kepercayaan
diri.
D. Menggali Potensi Diri untuk meningkatkan Kepercayaan
Diri.
E. Menggali Potensi diri Untuk Meningkatkan Kepercayaan
Diri.
44. Cermatilah iklan berikut!
LOWONGAN KERJA
Dibutuhkan seorang sekretaris, minimal D-3, usia maksimal 25
tahun, terampil computer.
PT Nusantara, Jalan Bekasi Raya No. X, Bekasi, 14748. (Pikiran
Rakyat, 10 November 2009)
Kalimat pembuka surat lamaran pekerjaan sesuai iklan
tersebut adalah ….
A. Bapak memasang iklan di haria Pikiran Rakyat, 10
November 2009, oleh sebab itu perusahaan yang Bapak
pimpin tersebut, mudah-mudahan Bapak dapat
mempekerjakan saya.
B. Sehubungan dengan iklan yang dimuat di harian Pikiran
Rakyat, 10 November 2009, dengan ini saya mengajukan
lamaran pekerjaan di perusahaan Bapak sebagai
sekretaris.
C. Karena, saya telah berpengalaman sebagai sekretaris,
oleh sebab itu saya sangat berminat mengisi lowongan
kerja di perusahaan Bapak yang sedang membutuhkan
sekretaris.
D. Bersama ini, saya mengajukan lamaran pekerjaan di
perusahaan yang Bapak pimpin untuk mengisi lowongan
kerja sebagai sekretaris sesuai permintaan iklan di harian
Pikiran Rakyat, 10 November 2009.
E. Dengan membaca iklan yang dimuat di harian Pikiran
Rakyat, 10 November 2009, saya segera mengajukan
lamaran pekerjaan ini ke perusahaan yang Bapak pimpin
dengan harapan diterima.
45. Cermatilah penggalan surat lamaran rumpang berikut!
Dengan hormat,
Berdasarkan iklan yang say abaca dalam harian Suara
Rakyat, 28 Oktober 2009, perusahaan yang Bapak pimpin
memerlukan tiga orang sarjana Bahasa dan Sastra Indonesia.
Sesuai dengan ijazah yang saya miliki, dengan ini ….

Penulisan identitas yang paling tepat untuk melengkapi bagian
umpang surat di atas adalah ….
A. Nama : Dra. Tita Sri Yunita
Tempat,tanggal lahir : Jakarta, 5 April 1985
Alamat : Jalan Magelang 30,
Jakarta
Pendidikan : Sarjana Bahasa dan
Sastra Indonesia
B. Nama : Dra. Tita Sri Yunita
Tempat/Tanggal lahir : Jakarta, 5 April 1985
Alamat : Jln. Magelang 30,
Jakarta
Pendidikan : Sarjana Bahasa dan
Sastra Indonesia
C. Nama : Dra. Tita Sri Yunita
Tempat/Tanggal lahir : Jakarta/5 April 1985
Alamat : Jln. Magelang No. 30,
Jakarta
Pendidikan : Sarjana Bahasa dan
Sastra Indonesia
D. nama : Dra. Tita Sri Yunita
tempat/tanggal lahir : Jakarta, 5 April 1985
alamat : Jalan Magelang No. 30,
Jakarta
E. nama : Dra. Tita Sri Yunita
tempat, tanggal lahir : Jakarta, 5 April 1985
alamat : Jalan Magelang 30,
Jakarta
pendidikan : Sarjana Bahasa dan
Sastra Indonesia
46. Cermatilah penutup surat lamaran pekerjaan berikut dengan
saksama!
Atas diterimanya saya, saya mengucapkan terima kasih.
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki kalimat tersebut
adalah ….
A. Atas perhatian Bapak, saya sampaikan banyak-banyak
terima kasih.
B. Saya berharap Bapak mengabulkan permohonan saya ini.
C. Atas perhatian Bapak, saya mengucapkan terima kasih.
D. Dengan diterimanya surat lamaran ini, saya ucapkan
terima kasih.
E. Atas terkabulnya surat ini, saya mengucapkan terima
kasih.
47. Bacalah kutipan novel berikut dengan cermat!
Gadis Mesir itu bernama Maria. Ia juga senang dipanggil
Maryam. Dua nama yang menurutnya sama saja. Dia putrid
sulung Tuan Boutros Rafael Girgis. Berasal dari keluarga besar
Girgis. Sebuah keluarga Kristen Katholik yang sangat taat. Bisa
dikatakan, keluarga Maria adalah tetangga kami yang paling
akrab. Ya, paling akrab. Flat atau rumah mereka berada tepat
di atas flat kami. Indahnya, mereka sangat sopan dan
menghormati kami, mahasiswa Indonesia yang sedang belajar
di Al-Azhar.
Maria gadis yang unik. Ia seorang Kristen Katholik atau
dalam bahasa asli Mesirnya qibti, namun ia suka baca Al-
Quran. Ia bahkan hapal beberapa surat Al-Quran. Di antaranya
surat Maryam. Sebuah surat yang membuat dirinya merasa
bangga. Aku mengetahui hal itu pada suatu kesempatan
berbincang dengannya di metro. Kami tak sengaja berjumpa.
Ia pulang kuliah dari Cairo University, sedangkan aku juga
pulang kuliah dari Al-Azhar University.
“Hei, namamu Fahri,iya kan?”
“Benar.”
“Kau pasti tahu namaku, iya kan?”
“Kau benar.”
Ayat-Ayat Cinta, Habiburahman El Shirazy.
Kalimat resensi yang tepat untuk menyatakan keunggulan
buku sesuai dengan kutipan di atas adalah ….
A. Hal yang menarik diketengahkan oleh pengarang adalah
nilai kerukunan beragama antarbangsa yang selayaknya
dimiliki setiap manusia.
B. Keunggulan novel ini adalah menceritakan kehebatan
anak Indonesia yang sanggup mengikuti pendidikan tinggi
di luar negeri.
C. Buku ini menceritakan pertemanan yang akrab antara dua
remaja, sehingga cocok untuk dibaca para remaja, baik
laki-laki maupun perempuan.
D. Kelebihan buku ini adalah menampilkan karakter tokoh
Maria, yang suka membaca Al-Quran, meskipun beragama
Kristen Katholik.
E. Buku ini bernilai positif dan dapat diteladani karena
menampilkan tokoh yang kuliah di dua perguruan tinggi
ternama di kota Kairo.
48. Cermatilah kutipan puisi berikut dengan saksama!
Padamu jua
Habis kikis
Segala cintaku hilang terbang
Pulang kembali aku padamu
Seperti dahulu
Kaulah kandil kemerlap
Pelita jendela di malam gelap
Melambai pulang perlahan
Sabar setia selalu
. . . .
Nanar aku gila sasar
Sayang berulang padamu jua
Engkau pelik menarik ingin
. . . .
Amir Hamzah
Kalimat bermajas yang tepat melengkapi bagian rumpang
pada baris terakhir puisi tersebut adalah ….
A. Engkau cemburu
B. Engkau ganas
C. Suara sayup
D. Serupa dara di balik tirai
E. Di mana engkau
49. Bacalah kutipan dialog drama berikut dengan saksama!
Hary : Aku suka sekali pada Nita
Triyanto : Apa yang kau sukai dari dia?
Hary : Dia itu ….
Triyanto : memang sih, semua teman-teman
suka padadia. Selain itu, dia cantik
sekali, pintar, tetapi dia tetap
mengaku tidak banyak tahu, ilmunya
tidak seberapa, katanya.
Peribahasa yang tepat untuk melengkapi dialog tersebut
adalah ….
A. Air yang tenang jangan disangka tidak berbahaya.
B. Karena emas mengemas, karena padi menjadi.
C. Memikul di bahu, menjunjung di kepala.
D. Seperti ilmu padi, kian berisi kian merunduk.
E. Hati bagai pelepah, jantung bagai jantung pisang.
50. Bacalah kutipan kritik berikut dengan cermat!
Sebagai sebuah cerita pendek, yang kurang terlihat di
dalamnya adalah konflik. Peristiwa demi peristiwa
berlangsung secara datar saja. Namun, jika dilihat dari segi
kemampuan pengarang menggambarkan suasana lingkungan
pesantren yang begitu hidup, cerita pendek ini dapatlah
dianggap cukup berhasil.
Endo Senggono, “Kaki Langit”
Kutipan kritik cerpen tersebut mengungkapkan tentang ….
A. ulasan kelemahan dan kelebihan buku
B. ulasan unsur ekstrinsik dan intrinsic.
C. ulasan kesimpulan isi buku.
D. ulasan kelemahan buku.
E. ulasan kelebihan buku.